PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017 - 2019
Keywords:
Intellectual Capital, Nilai PerusahaanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017 - 2019. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitan ini yaitu dengan menggunakan riset internet dan riset pustaka.Populasi dalam penelitian ini ada 26 Perusahaan dengan sampel sebanyak 42 laporan keuangan.Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi sederhana, koefisien determinasi dan pengujian hipotesis uji t dan uji F. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa intellectual capital berpengaruh positif secara signifikan terhadap nilai perusahaan (price book value).Hal ini terbukti dari hasil t hitung variabel intellectual capital adalah sebesar 3.991 yang nilainya lebih besar dari nilai t tabel sebesar 2.02108 dan nilai sig 0,000 lebih kecil dari 0,05.
References
Agussalim Manguluang, 2015. Statistik Lanjutan, Ekasakti Press, Padang.
Baroroh, Niswah, 2013. Analisis Pengaruh Modal Intelektual terhadap Kinerja keuangan Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Volume 5 Nomor 2 Hal 173-182.
Erea Rezi Septia. 2018. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014 – 2016. Artikel Skripsi. Jurnal Tidak Diterbitkan.
Ernawati, Dewi dan Dini Widyawati. 2015. Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi. Vol. 04. No. 02. Surabaya.
Ghozali dan Chariri, 2014. Teori Akuntansi. Semarang: Badan Penerbit Undip.
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke X. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Harmono. 2017. Manajemen Keuangan Berbasis Balanced. Jakarta : PT. Bumi Angkasa Raya.
Ikatan Akuntansi Indonesia. 2012. Aktiva Tidak Berwujud (Revisi 2000), PSAK No. 19.
Lako, A. 2p11. Dekonstruksi CSR dan Reformasi Paradigma Bisnis & Akuntansi. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Lujun. 2010. The Relations Among Environmental Disclosure, Environmental Performance and Financial Performance: An Empirical Study in China. Working Paper Series.
Martha, Kartika Hartane. 2013. Pengaruh Intellectual Capital pada profitabilitas perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2007 – 2011. Journal Business Accounting Review Vol 1 No 2 Hal 1-12.
Nanik Lestari. 2016. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusaaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 – 2013. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis Vol 4 No 1, July 2016.
Ni Made Ayu Dwi Fitriasari. 2019. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol 26 No 3 Maret 2019.
Nor Hadi, 2013. Pasar Modal (Acuan Teoritis dan Praktis Investasi di Instrumen Keuangan Pasar Modal). Graha Ilmu: Yogyakarta.
Novia Awaliyah. 2016. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan perbankan. Jurnal Reviu Akuntansi Vol 6 No 2, Oktober 2016.
Rakhmini Juwita. 2016. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan indeks kompas 100 di BEI. Jurnal Akuntansi Vol 8 No 1, Mei 2016.
Sudana, I Made. 2015. Manajemen Keuangan Perusahaan. Edisi Kedua. Jakarta: Erlangga
Susanti. 2016. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan perbankan di BEI periode 2013 - 2015. Jurnal Bisnis Darmajaya Vol 02 No 02, Juli 2016.
Ulfah Sayyidah. 2017. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan dengan profitabilitas sebagai variabel moderasi. Jurnal Administrasi Bisnis Vol 46 No 1, Mei 2017.
Ulum, Ihyaul. 2013. Intellectual Capital: Konsep dan Kajian Empiris. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Welley, Morenly dan Victoria Untu. 2015. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan di Sektor Pertanian pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2013. Jurnal EMBA Vol.3 No.1 Maret 2015.
Wulan Wahyuni Rossa Putri. 2018. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan dengan Operating Cash Flow sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur Secondary Sectors di Bursa Efek Indonesia. Vol 7 Edisi 13, Oktober 2018.
Yenita Arini. 2018. Pengaruh Intellectual Capital dan Good CorporateGovernance Terhadap Nilai Perusahaan Melalui Kinerja Keuangan (Studi Pada Perusahaan Subsektor Perbankan Yang Listing Di Bei Periode 2013-2016). Jurnal Ilmu Manajemen Volume 6 Nomor 3 2018.
Yudik Wergiyanto. 2016. Pengaruh Intellectual Capital terhadap nilai perusahaan dengan strategi bersaing sebagai pemoderasi. Artikel Ilmiah Mahasiswa 2016.