Pengaruh Ukuran Perusahaan, E-Commerce dan Siklus Konversi Kas Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Pada Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021)

Authors

  • Santi Anjelina Putri Universitas Ekasakti
  • Agus Sutardjo Universitas Ekasakti

DOI:

https://doi.org/10.31933/epja.v3i1.1226

Keywords:

Ukuran Perusahaan, E-Commerce, Siklus Konversi Kas, Kinerja Keuangan Perusahaan (TATO)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, e- commerce, dan siklus konversi kas terhadap kinerja keuangan perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021 baik secara parsial maupun secara simultan. Pemilhan sampel menggunakan strategi purposive sampling sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan dan diperoleh sebanyak 15 perusahaan dengan waktu penelitian selama 3 tahun dan menghasilkan 45 data. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, koefisien determinasi, dan pengujian hipotesis dengan uji t dan uji F. Berdasarkan hasil analisis secara parsial diketahui bahwa ukuran perusahaan tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan (TATO), e-commerce tidak memiliki  pengaruh  yang  signifikan  terhadap  kinerja  keuangan  perusahaan  (TATO),  dan siklus konversi kas memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan (TATO). Serta ukuran perusahaan, e-commerce dan siklus konversi kas secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan (TATO) pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia  tahun  2019-2021.  Menurut  analisis  koefisien  determinasi  (R2),  hanya  42,4% variabel kinerja keuangan perusahaan yang dapat dijelaskan oleh ukuran perusahaan, e- commerce dan siklus konversi kas.

References

Adani. (2020). Kenali Apa itu Marketplace beserta Jenis dan Contoh Penerapannya.

Aditya, I. K. D., & Erlina, N. W. A. (2022). Pengaruh E-Commerce, Sistem Informasi Akuntansi Dan Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Pada Umkm Di Kota Denpasar). April, 149–161.

Amalia, A. N., & Khuzaini. (2021). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Struktur Modal Terhadap Kinerja Keuangan. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 10(5), 1–17.

Cindy, T. (2021). Pengaruh Siklus Konversi Kas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Keuangan Dan Nilai Pasar (Studi Pada Industri Barang Dan Konsumsi Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bei Periode 2015-2019).

Costa, B. R. D. (2014). Cash Conversion Cycle across Industries. A Work Project, Presented as Part of the Requirements for the Award of a Masters Degree in Management from the NOVA – School of Business and Economics. School of Business and Economics.

Dr. Sudarno, S.Pd., M., Nicholas Ronaldo, S.E., M., & Suyono, S.E., M.. (2022). Teori Penelitian Keuangan (M. Andi, S.Kom. (ed.)). CV Literasi Nusantara Abadi.

Hutabarat, F. (2020). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan. Cetakan Pertama. Serang?: Desanta Muliavisitama.

Maryadi, A., & Dermawan, E. S. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Financial Leverage, Dan Liquidity Terhadap Kinerja Keuangan. Jurnal Paradigma Akuntansi, 1(3), 572.

Nugraini, T. D., Amin, M., & Junaidi, D. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Sebelum Dan Sesudah Penerapan E-Commerce (Studi pada Perusahaan yang Tergabung dalam Jakarta Islamic Index (JII) di Bursa Efek Indonesia). E-Jra, 11(09), 84–92.

Peranginangin, A. M., & Manurung, A. S. (2020). Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Pt. Sekar Laut, Tbk. Jurakunman (Jurnal Akuntansi Dan Manajemen), 13(2), 1–11.

Purnata, I. W. R., & Suardikha, I. M. S. (2019). Pengaruh E-Commerce, Budaya Organisasi, dan Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan pada UKM. E-Jurnal Akuntansi, 28, 296.

Rachmatul, N., Maihendri, & Yeasy, D. (2020). Pengaruh Diversifikasi Usaha, Risiko Bisnis, Dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. In Sumatera, Jl Karang, Ulak Utara, Padang Syaputra, Riki.

Sofiyanti, R. (2021). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dan E- Commerce Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Profit Margin) (Study Kasus Pada Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Sektor Perdagangan Dan Restauran Di Kabupaten Lumajang). 49, 69–73.

Subramanyam, K. . (2014). Financial Statement Analysis.

Suryani & Nasri. (2020). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum Dan Sesudah Penerapan E- commerce. Jurnal Muhammadiyah Manajemen Bisnis 1 (2), 109-118, 2020.

Sutrisno, Y. A. E., & Riduwan, A. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Kepemilikan Institusional, dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 11, 1–22.

Wang, B. (2019). The cash conversion cycle spread. Journal of Financial Economics, 133(2), Pp. 472–497.

Website Internet https://bisnisindonesia.id/ www.idx.co.id

Windy Yungnata, M. I. M. (2022). Pengaruh Tata Kelola dan Siklus Konversi Kas Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan di Indonesia. Economic, Bussines, and Accounting of Conference Ahmad Dahlan 2 (1), 16–55.

Wiyono, G. (2018). Efektifitas Manajemen Siklus Konversi Kas Perusahaan Sektor Aneka Usaha Terdaftar Di Bei. EKUITAS (Jurnal Ekonomi Dan Keuangan), 1(4), 451–471.

Yuliastuti, A. T. (2020). Pengaruh Siklus Konversi Kas Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014-2018.

Yusdianto, Y., & Ramadhoni, A. (2022). Pengaruh Kepemilikan Institusional dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2015-2021. Ikraith-Ekonomika, 6(2), 153–161.

Downloads

Published

2025-02-21

How to Cite

Putri, S. A., & Sutardjo, A. (2025). Pengaruh Ukuran Perusahaan, E-Commerce dan Siklus Konversi Kas Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Pada Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021). Ekasakti Pareso Jurnal Akuntansi, 3(1), 79–94. https://doi.org/10.31933/epja.v3i1.1226