Pengaruh Ukuran Perusahaan,Biaya Lingkungan dan Kinerja Lingkungan Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2016-2020

Authors

  • Sofia Anugrawati Fakultas Ekonomi, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia
  • Rina Asmeri Fakultas Ekonomi, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia
  • Meriyani Meriyani Fakultas Ekonomi, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31933/epja.v2i1.1040

Keywords:

Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Biaya Lingkungan, Kinerjalingkungan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh ukuran perusahaan, biaya lingkungan dan kinerja lingkungan terhadap profitabilitas pada perusahaan pertambangan yang terdaftar diBursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016-2020. Populasi dari penelitian ini terdiri dari 47 perusahaan pertambangan yang terdaftar di BEI dan metode pengambilan sampel di lakukan dengan Purposive sampling. Dengan metode tersebut diperoleh Sampel sebanyak 6  perusahaan dengan periode pengamatan 5 tahun (2016-2020) sehingga jumlah pengamatan sebanyak 30. Data laporan tahunan di akses melalui website Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Variabel profitabilitas di ukur dengan menggunakan ROA, ukuran perusahaan diukur dengan Ln total aset, biaya lingkungan diukur menggunakan alat ukur dummy dan kinerja lingkungan diukur berdasarkan PROPER. Data yang digunakan dalam penelitian ini  adalah data  kuantitatif. Teknik pengumpulan data  yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode dokumentasi dan web internet. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas, 2) biaya lingkungan berpengaruh tidak signifikan terhadap profitabilitas 3)  kinerja lingkungan berpengaruh tidak signifikan terhadap profitabilitas, 4) ukuran perusahaan, biaya lingkungan dan kinerja lingkungan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas.

References

Agussalim mangguluang. 2016. Metodoligi Penelitian, Ekasakti Press, Padang. Lako, Andreas. 2018. Akuntansi Hijau Isu, Teori dan Aplikasi. Jakarta:Salemba Empat.

Kamsir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada

Kamsir. 2017 Analisis Laporan Keuangan, Edisi 1-Cetakan kesepuluh. Jakarta: PT Raja Grafindo Perkasa.

Aditya, B. G. (2020). Pengaruh Biaya Lingkungan, Kinerja Lingkungan dan ISO 14001 Terhadap Tingkat Profitabilitas: Studi Empiris di Perusahaan Manufaktur pada Indeks Saham Syariah Indonesia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018.

Asjuwita, M., & Agustin, H. (2020). Engaruh Kinerja Lingkungan Dan Biaya Lingkungan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 2(3), 3327–3345. https://doi.org/10.24036/jea.v2i3.285

Kuncoro Aji. (2021). Pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan, dan likuiditas terhadap profitabilitas pada (studi pada bank swasta yang terdaftar di bei tahun 2016-2019).

Lorenza, D., Kadir, M. A., & Sjahruddin, H. (2020). Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi Manajemen, 6(1), 13–20.

Megawati, N. L. A., & Sedana, I. B. P. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Financial Leverage, Manajemen Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(8), 5325. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i08.p25

Nisrina, A. N. (2020). Pengaruh Leverage dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas dan Dampaknya Pada Nilai Perusahaan. 16–45.

Oktariyani, A. (2020). Pengaruh Biaya Lingkungan Dan Kinerja Lingkungan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pemenang Kategori Isra Tahun 2018. Jurnal RATRI (Riset Akuntansi Tridinanti), 1(2). http://www.univ- tridinanti.ac.id/ejournal/index.php/ratri/article/view/691%0Ahttp://www.univ-tridinanti.ac.id/ejournal/index.php/ratri/article/download/691/667

Pratami, S. (2017). the Effect of Company Size Company Age and Leverage on the Profitability of Food and Beverage Companies in the Indonesia Stock Exchange.

Setiawan, W., H, L. B., & Pranaditya, A. (2016). ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan dengan corporate social responbility (csr ) sebagai variabel intervening( Studi Kasus Perusahaan Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016 ). Journal Of Accounting 2018, VIII(1), 1–12.

Wijayanti, M. (2020). Pengaruh Likuiditas, Kinerja Lingkungan dan Pengungkapan Lingkungan Terhadap Profitabilitas (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI tahun 2015-2019.

Downloads

Published

2024-01-23

How to Cite

Anugrawati, S., Asmeri, R., & Meriyani, M. (2024). Pengaruh Ukuran Perusahaan,Biaya Lingkungan dan Kinerja Lingkungan Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2016-2020. EKASAKTI PARESO JURNAL AKUNTANSI, 2(1), 72–79. https://doi.org/10.31933/epja.v2i1.1040

Most read articles by the same author(s)