PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL PEMBERIAN KREDIT PADA BANK MANDIRI CABANG PADANG
Keywords:
Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal Pemberian Kredit, BankAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Sistem Informasi Akuntansi Pemberian kredit pada Bank Mandiri Cabang Padang telah dilaksanakan secara memadai, mengetahui Pelaksanaan Pengendalian Internal Pemberian Kredit pada Bank Mandiri Cabang Padang dan mengetahui pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Pemberian Kredit terhadap Efektifitas Pengendalian Internal Pemberian Kredit. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitan ini yaitu dengan menggunakan riset lapanga dan riset pustaka. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah Bank Mandiri Cabang Padang. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukka bahwa: 1) Sistem Informasi Akuntansi Pemberian Kredit pada Bank Mandiri Cabang Padang telah disusun dan ditetapkan secara memadai untuk membantu pencapaian tujuan yang telah ditetapkan, karena system informasi akuntansi pemberian kredit sangat memadai, 2) Pelaksanaan Pengendalian Internal Pemberian Kredit pada Bank Mandiri Cabang Padang telah efektif, untuk membantu pencapaian tujuan yang telah ditetapkan, karena Pelaksanaan Pengendalian Internal Pemberian Kredit pada Bank Mandiri Cabang Padang telah efektif, 3) sistem informasi akuntansi berpengaruh secara signifikan terhadap efektivitas pengendalian intern pemberian kredit. Terdapat pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Pemberian Kredit dalam menunjang Efektifitas Pengendalian Internal Pemberian Kredit Bank Mandiri Cabang Padang
References
Anthony, Robert Newton, Dearden, John dan Bedford, Norton M. 1993. Sistem Pengendalian Intern (Edisi 5). Alih Bahasa: Agus Maulana. Jakarta: Erlangga.
Budisantoso, Totok dan Sigit Triandaru. 2011. Bank dan Lembaga Keuangan Lain. Jakarta: Salemba Empat.
Cushing, Barry E. dan Romney, Marshall B. 1991. Accounting Information System, sixth edition. Prentice Hall, Inc. Englewood Cliffs.
Dajan, Anto. 1991. Pengantar Metode Statistik (Jilid 2). Jakarta: LP3ES.
Gibson, James L., Ivancevich, John M. dan Donnelly James H. 1993.Organisasi dan Manajemen: Perilaku Struktur Proses, Edisi 4, Alih Bahasa: Djorban Wahid. Jakarta: Erlangga.
Hall, James A. Accounting Information Systems Buku 1. Jakarta: Salemba Empat.
Hartadi, Bambang. 1992. Sistem Pengendalian Intern. Yogyakarta: BPFE.
Loebbecke, James K. dan Arens, Alvin A. 1992. Auditing: Pendekatan Terpadu, (Edisi 5). Alih Bahasa: Amir Abadi Yusuf. Jakarta: Salemba Empat.
Midjan, La dan Susanto, Azhar. 1999. Sistem Informasi Akuntansi I: Pendekatan Manual, Praktika Penyusunan Metode dan Prosedur, Edisi 6. Bandung: Lembaga Informatika Akuntansi.
Muljono, Teguh Pudjo. 2007. Manajemen perkreditan Bagi Bank Komersil.Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.
Mulyadi. 1992. Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: STIE YKPN.
Siegel, Sydney. 1994. Statistik Non Parametris untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Sinungan, Muchdarsyah. 1993. Dasar-Dasar dan Teknik Manajemen Kredit.Jakarta: Aksara.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfa Beta.
Sukirno, Sudono. 2011. Ekonomi dan Pembangunan: Proses, Masalah, dan Kebijakan. Jakarta: Kencana.
Sukrisno, Agoes. 1996. Pemeriksaan Akuntan. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.
Suyatno, Thomas. 1993. Dasar-Dasar Perkreditan. Jakarta: Gramedia Pustaka.
Tjoekan, Moh. 1999. Perkreditan: Bisnis Inti Bank Komersial. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Tuanakotta, Theodorus M. 1982. Auditing: Petunjuk Pemeriksaan Akuntan Publik, edisi 3. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan.
Wilkinson, Joseph W. 1990. Sistem Akuntansi dan Informasi (Edisi 2). Alih Bahasa: Martinus Sinaga. Jakarta: Erlangga.