PENGARUH PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PENERIMA DANA HIBAH DI SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN PESISIR SELATAN
Keywords:
Kepuasan Masyarakat, PelayananAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Pelayanan terhadap Kepuasan Masyarakat penerima hibah pada Sekretariat Daerah Kabupaten Pesisir Selatan.Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi, wawancara, kuesioner, dan studi kepustakaan dengan menggunakan skala likert dan metode penentuan sampel yang digunakan adalah aksidental sampling sebanyak 82 sampel. Metode analisis yang digunakan adalah metode regresi linear Sederhana
Dari lima indikator Pelayanan (X) yang mempengaruhi Kepuasan Masyarakat (Y) penerima hibah pada Sekretariat Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Indikator yang paling dominan adalah Resposiveness dan Assurance, karena kedua indikator ini sama-sama mempunyai rata-rata skor sebesar 3,22 dengan TCR mencapai 64,47 % dari rata-rata indikator yang lainnya dengan kategori Bagus. Dan dari empat indikator dari Kepuasan (Y) yang paling dominan mempengaruhi masyarakat penerima dana hibah adalah pada indikator pertama yakni Sistem pengiriman produk dengan dengan rata-rata skor sebesar 3,47 dengan TCR mencapai 69,4 % dengan kategori memuaskan.
References
Achmad, Zein, 2009. Aplikasi Pemasaran dan Salesmanship, Edisi Ketiga,Mitra Wacana Media, Jakarta.
Arikunto, S. 2010. Prosedur penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. (Edisi Revisi). Jakarta : Rineka Cipta.
Abidin, Z.S., 2010, Kebijakan Publik, Jakarta, Yayasan Pancur Siwah.
Busrizalti, 2013, Pendidikan Kewarganegaraan : Negara Kesatuan, HAM & Demokrasi dan Ketahanan Nasional, Total Media, Yogyakarta.
Cravens, David. W., dan Piercy, Nigel.F. 2013, Strategic Marketing 10th Edition. New York: McGraw-Hill International Edition.
Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 20. Semarang: Badan Penerbit –Universitas Diponegoro
----------------2010. Desain Penelitian MSDM dan Perilaku Karyawan Paradigma
Positivistik dan Berbasis Pemecahan Masalah,Jakarta:PT Raja Grafindo Persada.
Hardiansyah .2011. Kualitas Pelayanan Publik. Yogyakarta: Gava Media.
I Nyoman Sumaryadi. 2010. Efektifitas Implementasi Otonomi Daerah. Jakarta: Citra Utama
Jasfar, Farida. 2012. Teori dan Aplikasi Sembilan Kunci Keberhasilan Bisnis Jasa: Sumber Daya Manusia, Inovasi, dan Kepuasan Pelanggan, Penerbit Salemba Empat, Jakarta
Jonathan, Sarwono. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Yogyakarta:Graha Ilmu
----------------. 2016. Marketing Management 16 edition. New Jersey: Pearson.
Lovelock, Wirtz. 2011. Services Marketing (People, Technology, Strategy).Pearson Education Limited. England
Lupiyoadi, R. 2014. Manajemen pemasaran jasa. Jakarta: Salemba Empat.
Mahmoeddin. 2010. Melacak Kredit Bermasalah. Jakarta :Pustaka Sinar Harapan
Mahmudi, 2010, Manajemen Kinerja Sektor Publik, UPP STIM YKPN, Yogyakarta.
Mauludin, Hanif, 2010, Marketing Research: Panduan Bagi Manajer, Pimpinan Perusahaan Organisasi, Penerbit Elex Media Komputindo, Jakarta
Mowen dan Minor, 2012,Perilaku Konsumen Jilid 1, Edisi. Kelima (terjemahan), Erlangga, Jakarta.
Pasolong, Harbani. 2010.Teori Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta.
Rahmayanti Nina, 2010, Manajemen Pelayanan Prima, Graha Ilmu, Yogyakarta
Riduwan Kuncoro. 2011. Cara Menggunakan dan Memakai Path Analysis (analisis jalur). Bandung: Alfabeta.
Ratminto dan Atik, 2012, Manajemen Pelayanan : Pengembangan Modul Konseptual, Penerapan Citizen Charter dan Standar Pelayanan Minimal, Yogyakarta : Pustaka Pelajar
Rosady Ruslan, Manajemen Public Relations Dan Media Komunikasi,(Jakarta: Rajawali Pers, 2012)., hlm. 280.
-----------.2012. Analisis SEM Menggunakan Amos. Elex Media Komputindo, Jakarta
Saleh, Muwafik, Akh. 2010. Public Service Communication. Malang: UMM Press.
Sinambela, Lijan Poltak. Dkk. 2010.Reformasi Pelayanan Publik. Jakarta:Bumi Aksara
Sugiyono. 2012. Memahami Penelitian Kualitatif”. Bandung : ALFABETA.
----------. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sunyoto, Danang. 2012. Konsep Dasar Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Yogyakarta: CAPS (Center for Academic Publishing Service).
Surjadi. 2012. Pengembangan Kinerja Pelayanan Publik. Bandung: PT Refika Aditama.
Sedarmayanti. 2014. Dasar-dasar Pengetahuan Tentang Manajemen Perkantoran. Bandung: Mandar Maju.
Tjiptono. 2011. Strategi Pemasaran.Edisi 3. Yogyakarta : ANDI
--------- . 2012. Service Management. Yogyakarta: Andy Offset
Wibowo. 2012. Manajemen Kinerja (Edisi Ke 3). Jakarta : Rajawali Pers.
Atmawati, R dan M, Wahyudin. 2007. Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Matahari Departement Store Di Solo Grand Mall.Surakarta: Jurnal Daya Saing, Program MM-UMS
Assegaff, Muhammad. 2009. “ Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan”. Jurnal Ekonomi Bisnis, Vol 10 No 2.
Abubakar dan Siregar Amelia N. 2010. Kualitas Pelayanan Penyuluh Pertanian dan Kepuasan Petani dalam Penanganan dan Pengolahan Hasil Ubi Jalar dalam Jurnal Penyuluhan Pertanian Vol 5 No. 1
Aditama Kusuma Atmaja. 2011. Analisis pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi pada Tiket Garuda di PT. Falah Fantastic Tour Travel Bogor).
Ade Rosita Lakmi. 2012. Pengaruh kualitas pelayanan terhadap tingkat kepuasan masyarakat pada Rumah Sakit Umum Daerah Badung
Diah Dharmayanti. 2006. Analisis dampak service performance dan kepuasan sebagai moderating variable terhadap loyalitas nasabah pada Perusahaan Asuransi.
Dewi Retno Indriaty. 2010. Analisis Pengaruh Tingkat Kualitas Pelayanan Jasa Puskesmas terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus pada Puskesmas Gunungpati Semarang).
Dhine Ayu Restu Melati, Putu Nina Madiawati. 2014. Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Menggunakan Metode Importance Performance Analysis (IPA) pada PDAM Tirtawening Kota Bandung
Hengki Lesta P. 2006. Pengaruh kualitas pelayanan terhadap tingkat kepuasan nasabah pada Perusahaan Nagari”.
Muhammad Rifki. 2010 Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen pada Baraya Travel
Suryanto. 2016. Studi Tentang Tingkat Kepuasan Mahasiswa Ditinjau dari Kualitas Layanan dan Semeter yang ditempuh di Fakultas Filsafat UGM
Tutik Wahyuningsih, Sumarto dan Leny Noviani. 2013. Kepuasan Mahasiswa FKIP UNS atas Kualitas Pelayanan Administrasi Akademik.
Theresia Ifi Wilis. 2015. Analisis Kualitas pelayanan dengan menggunakan gap analysis dan IPA pada restoran fusion food
Zulian, Yamit. 2010. Manajemen Kualitas Produk & Jasa. Vol. Edisi Pertama. Yogyakarta: EKONISIA.
Pembukaan Undang- Undang Dasar Tahun 1945
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pedoman Pengelolaan keuangan Daerah (PMDN 13 Tahun 2006)
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pedoman Pengelolaan keuangan Daerah (PMDN 13 Tahun 2006)
Undang-undang No 25 tahun 2009 tentang pelayanan publik
KEPMENPAN Nomor 63 tahun 2003 tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Publik
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 39 tahun 2012 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah.